KEGIATAN MPLS PEGA HARI-2

Standard

 


KEGIATAN MPLS PEGA HARI-2


Selasa, 13 Juli 2021 kegiatan MPLS daring hari ke-2 dilaksanakan di SMPN 3 Jember.  Kegiatan MPLS hari-2 menggunakan media WA group, Youtube, WFS office.  Jadwal Kegiatan sebagai berikut:



#1 Persiapan Kegiatan MPLS 2021/2022

Persiapan MPLS 2021/2022 hari-2 masih di dampingi langsung oleh pengurus OSIS yang telah ditunjuk untuk masuk di Group Kelas VII A - H dengan pantauan wali kelas VII. Dua pengurus OSIS yang ditunjuk untuk bergabung di group kelas VII bertugas untuk:
  1. Salam sapa dan memotivasi peserta MPLS
  2. Mengingatkan jadwal MPLS hari 2
  3. Fasilitator dalam tanya jawab seputar kegiatan MPLS
  4. Membagikan daftar hadir MPLS Sesi pagi :DAFTAR HADIR SESI PAGI


#2 Pendidikan Karakter

Pemateri Pendidikan karakter disampaikan oleh Bapak Nur Sujayanto, S.Pd.


#3 Tata Tertib Sekolah

Pemateri Tata Tertib Sekolah disampaikan oleh Ibu Fatimah Zahra, S.Pd


#4 Budaya Sekolah

Pemateri Budaya Sekolah disampaikan oleh Bapak Imam Wahyudi, S.Pd, M.Pd


#5 Pengenalan Sarana dan Prasarana Sekolah

Berikut adalah Video Pengenalan Sarana dan Prasarana SMPN 3 Jember


#5 Pembelaran TM terbatas Era Pandemi

Masa Pandemi COVID-19 mewajibkan seluruh warga mengikuti aturan protokol kesehatan. Begitu juga dengan SMPN 3 Jember yang saat pada pengambilan video berikut sedang melaksanakan Pemantaban Materi menghadapi Ujian Sekolah 2020/2021 dengan Mode Tatap Muka Terbatas.
Protokol kesehatan diterapkan dengan ketat dan sesuai peraturan dan dilaksanakan dengan tertib oleh seluruh warga sekolah.


#5 Evaluasi Kegiatan MPLS

Klik Link di bawah ini untuk mengisi Evaluasi Kegiatan MPLS-2:

(Jika Gform, tidak dapat di akses hubungi Panitia MPLS)

0 Comments:

Posting Komentar